Kamis, 24 September 2015

Mensyukuri NikmatMU


Dulu ketika masih SMP pernah ujian PMR dan baksos di desa Selopamioro. Ya desa ini sangat terpencil krn medan untuk ke sana lumayan terjal kayak cintaku ke kamu haha. Kembali ke topik, ada sebuah jembatan gabtung kuning yg membentang sangat panjang penguhung desa satu dengan yg lainnya. 

Beberapa waktu lalu ternyata jembatan itu ngehits banget, tp belum sadar kl ternyata itu jembatan yg dulu pernah aku singgahi sewaktu SMP. Subhanallah setelah sekian lama kurang lebih 6 tahun berlalu aku masih diberi kesempatan untuk kembali ke sini. Namun dg tujuan merefresh pikiran yang sangat penat krn rutinitas kuliah dan organisasi.

Seneng banget udh byk yg berubah di sini alhamdulilah😊 Foto di jembatannya udah mainstream, beruntung banget aku bisa naik getek menyusuri aliran sungai yang ada di bawah bersama adek adek penduduk dr desa ini. Subhanallah, begitu luar biasanya KAU suguhkan keindahan alam ini. Terimakasih karena aku masih diberi umur untuk menghirup udara hari ini, semoga kita termasuk orang-orang yang beruntung aamiin ðŸ˜Š


Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda

0 komentar:

Posting Komentar